Phone Number

+62 251 8323344

Sholat Jumat Menjalin Tali ukhuwah bainal ummah

By Admin 03 Jan 2022, 13:57:40 WIB 0 Comments

Sholat Jumat Menjalin Tali ukhuwah bainal ummah

Perlu di ketahu bahwa sholat Jumat merupakan tali perekat ukhuwah bainal isnanil muslimin.

Sholat Jum'at ini merupakan tali silaturahmi yang sangat luar biasa di tempatkan oleh Allah subhanahu wa ta'ala mempunyai Fadhilah dan keutamaan untuk itu maka manfaat dan kegunaannya dapat di rasakan dan liat oleh nilai perekat ukhuwah di antara sesama orang- orang yang beriman kepada Allah subhanahu wa ta'ala.

Oleh karna itu sholat Jum'at berbeda ada penambahan- penambahan syarat syarat rukun walaupun secara hukum tidak berbeda dengan sholat berjamaah biasa, diantaranya berbagai macam para alim ulama menjelaskan di antara imam Syafi'i mensyaratkan minimal 40 orang mendirikan Jum'at, itu di antara hikmahnya karna di antara 40 orng itu terjalin silaturahim baik jasmani maupun rohani semuanya saling menguatkan, saling mendukung untuk sah mendirikan sholat Jum'at di samping itu juga karna di antara 40 orng tersebut ada seorang kekasih Allah yang puasa , yang teristimewa , akan di laksanakan oleh Allah subhanahu wa ta'ala untuk itu sholat Jum'at merupakan tali ukhuwah yang luar biasa.

Mari kita perbanyak dzikir kepada Allah subhanahu wa ta'ala bukan hanya di hari Jum'at saja , walaupun kita sekalian selalu sibuk dengan berbagai macam namun berdzikir terus kita laksanakan baik lewan media lisan kita maupun tetap berdzikir mengingat Allah subhanahu wa ta'ala didalam hati kita.

Oleh karna itu Allah subhanahu wa ta'ala memerintahkan kepada hamba - hambanya yang merupakan anugrah yang luar biasa khusus yang di panggil adalah kekasih- kekasihnya orng beriman.

Mengingatkan kita sekaligus memerintahkan kita sebagai hambanya yang beriman, dan perbanyaklah oleh kamu semua bentuk mengingat allah subhanahu wa ta'ala supaya kita menjadi orang - orang yang beruntung.

 

 

Related Tags
Social Share

Post Comment